Halaman Blog Kang Asep Sule

Cara Mudah & Cepat Update Status Facebook Warna Biru

Update status tiap detik tapi ga ada yang like apalagi komen? Coba sekali-kali update fb dengan tulisan warna biru biar terlihat lebih menarik dan bikin penasaran, barangkali aja ada yang like dan komen "kok statusmu biru sih? Gimana caranya?".

Status Facebook warna biru sebenarnya adalah status dengan teks yang mengadung hyperlink ke situs Facebook sendiri, biasanya ke profil fb.

Cara mudah dan cepat update status biru di Fb:
  • Tulisan yang ingin dibuat warna biru harus berada diantara kode
@@[0:[0:1:
   dan
]]
  • Misal kang asep sule ingin update status
"Tau ga loh, org paling jelek sedunia? Klik aja nih akun fb orang terjelek didunia".
dari status tersebut yang ingin dibuat warna biru dan jadi link adalah kata "orang terjelek didunia". maka ngetik statusnya jadi seperti ini:
"Tau ga loh, org paling jelek sedunia? Klik aja nih akun fb @@[0:[0:1:orang terjelek didunia"]].
  • jadinya seperti ini

  • Bila tulisan biru itu di klik maka akan diarahkan ke halaman profil fb yang ngeklik.
  • gokil kan? bisa buat ngerjain tuh.
** trik ini kang asep sule coba hanya bisa di PC, adapun di HP tulisan biru/link nya tidak ada.

Sekian dan terima gaji, eh.. terima kasih.


Posted by: Kang Asep Sule, at 07.08

1 komentar:

Telusur Reload mengatakan...

kalo buat status biru dihalaman facebook /fans page gimana sob ?

Oya ada 4 fitur terbaru facebook loh.udah pada tahu loem.

Posting Komentar