Tutorial blog kali ini membahas cara membuat daftar isi otomatis semua postingan yang ada di blog blogspot. Daftar isi atau table of content sama halnya seperti daftar isi yang ada di buku. Jadi, untuk mengetahui isi keseluruhan postingan yang ada di blog, tidak perlu membuka satu persatu postingannya. Cukup lihat saja daftar isinya maka akan bisa dilihat semua konten yang ada di blog.
- Buat posting atau halaman baru. (kangasepsule lebih memilih laman dibanding posting)
- Klik mode HTML (jangan compose)
- Kopas code berikut
<script src="https://sites.google.com/site/kangasepsuleblogspot/daftarisi/daftarisi.js">
</script><script src="http://kangasepsule.blogspot.com/feeds/posts/default?max-results=500&alt=json-in-script&callback=loadtoc">
</script>
- Ganti http://kangasepsule.blogspot.com dengan alamat blog yang akan dibuatkan daftar isinya.
- Publish
0 komentar:
Posting Komentar